Selasa, 27 Oktober 2015

Panggilan Sorgawi

 Panggilan Sorgawi

KITAB FILIPI ADALAH surat yang ditulis oleh Paulus kepada jemaat atau orang-orang Kristen di kota Filipi kira-kira pada tahun 50 sampai 60 Masehi (20-30 tahun setelah Tuhan Yesus naik ke surga). Ketika Paulus menulis surat Filipi ini, ia sedang ada dalam penjara, kemungkinan besar penjara yang ada di di Roma, sebab waktu itu Paulus di penjara di kota Roma.

MENGENAL DAN MEWASPADAI AJARAN NIKOLAUS

MENGENAL DAN MEWASPADAI AJARAN NIKOLAUS

Wahyu 2 : 15 Demikian juga ada padamu orang-orang yang berpegang kepada ajaran pengikut Nikolaus.
Selain dosa ajaran Bileam yang dibenci oleh Tuhan Yesus, ternyata ada lagi satu dosa jemaat di Pergamus di hadapan Tuhan Yesus yang tidak kalah dibenci dan ditegur olehNya dan dosa ini juga tetap akibat pernikahan jemaat Pergamus dengan dunia. Dosa apakah itu? Dosa itu adalah adanya terdapat orang-orang di antara jemaat tersebut yang menganut AJARAN NIKOLAUS.